POLA MARKETING BERMASALAH


POLA MARKETING BERMASALAH

1. Bikin konten “edukasi”

2. Flexing

3. Memberi service excellent ke influencer berupa hadiah dan perhatian

4. Bikin kolam pemasaran

5. Bikin pasukan reseller

6. Eksploitasi member di kolam untuk impulsif buying

7. Blokir dan kick suara member yang kritis

8. Stick (hukuman) and carrot (hadiah)

9. Member get member

10. Bangun loyalitas dan militansi member melalui testimoni wow

Ribuan orang closing karena faktor penasaran, pertemanan, fomo, terindoktrinasi dll kecuali karena pertimbangan akal sehat.

“Waspadalah…waspadalah…kejahatan terjadi bukan hanya karena niat dari pelaku tetapi juga karena adanya kesempatan… dan “permufakatan” korban dan pelaku…”

Leave a comment